Kategori: Hukum & Kriminal

15 Februari 2025

    JOMBANG, bangjo.co.id– Wakapolres Jombang, Kompol Christian Bagus Yulianto, S.H., S.I.K., M.Si., bersama Kapolsek Sumobito dan sejumlah personil Polres Jombang mengunjungi keluarga korban pembunuhan, Putri Regita Amanda, di Desa Sebani, Kecamatan Sumobito, Kabupaten Jombang. Jum’at (14/2/2025).   Kunjungan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian dan dukungan moril kepada keluarga yang ditinggalkan. Dalam kesempatan tersebut, Kompol […]