Kategori: Pendidikan & Budaya

16 September 2022
Bojonegoro, Bangjo.co.id – Batik merupakan salah satu kebudayaan di Indonesia yang sudah dikenal sejak masa lalu. Budaya membatik diyakini sudah ada di Indonesia sebelum abad ke-10. Hal tersebut berdasarkan pada temuan artefak kuno seperti patung maupun relief candi yang memperlihatkan sosok yang mengenakan pakaian dengan ornamen batik. Sugeng Wardoyo, S.Sn., M.Sn. Dosen Fakultas Seni Rupa […]