Kategori: Pendidikan & Budaya

30 November 2023

    Bojonegoro, Bangjo.co.id – Polres Bojonegoro bekerjasama dengan Kementerian Kominfo RI, menggelar Seminar Literasi Digital Dalam rangka menyongsong Pemilu Damai 2024. Mengundang seluruh Netizen se-Kabupten Bojonegoro, kegiatan yang didukung penuh oleh Kementerian Kominfo RI tersebut, digelar di Hotel Aston Bojonegoro, Selasa (29/11/2023).   Dalam seminar tersebut, Dosen Administrasi Publik di Fisip Unigoro Muhammad Miftahul […]