Kategori: Ragam & Peristiwa

31 Juli 2023

Bojonegoro, Bangjo.co.id – Dalam rangka memastikan kesehatan dalam kondisi baik dan sehat, Detasemen Kesehatan Wilayah (Denkesyah) Mojokerto melalui Poliklinik Kesehatan (Polkes) 05.09.14 Bojonegoro, melaksanakan ‘Serbuan ElektroKardioGram (EKG)’ dan Penyuluhan Kesehatan kepada anggota TNI dan Pegawai Negeri Sipil (PNS) jajaran Kodim 0813 Bojonegoro, Senin (31/7/2023). Adapun maksud dalam pelaksanaan kegiatan yang berlangsung di Gedung Ahmad Yani […]