Kategori: Ragam & Peristiwa

30 November 2024

    Jombang , bangjo.co.id – Sebanyak 55 regu drum band akan beradu kekompakan dan keserasian di Kejuaraan Drum Band Kabupaten (Kejurkab) Jombang 2024. Event ini diharapkan bisa mencegah aktivitas anak-anak muda ke hal negatif.   Kejurkab Drum Band ini digelar di GOR Merdeka, Jalan Gus Dur, Desa Candimulyo, Jombang. Event tersebut dibuka secara resmi […]